Abstract
Tujuan penelitian untuk mengetahui efektifitas penggunaanmodel pembelajaran
kooperatif Tipe Snow Ball Throwingdan Cooperative Integrated Reading and Composition (CIRC)
terhadap kemampuan pemahaman matematis siswa, dan untuk mengetahui kemampuan pemahaman
matematis siswa yang lebih baik antara yang menggunakan model pembelajaran kooperatif Tipe Snow
Ball Throwing dengan model pembelajaran CooperativeIntegrated Reading and Composition (CIRC).
Penelitian ini adalah penelitian eksperimen, dengan populasi siswa kelas VIII Madrasah Tsanawiyah
Negeri 05 Indramayu tahun pelajaran 2018/2019. Sampel kelas diambil sebanyak dua kelas dengan
menggunakan teknik cluster random sampling dengan cara diundi. Berdasarkan hasil analisis statistik uji
efektifitas dapat disimpulan bahwa; (1) penggunaan model pembelajaran kooperatif Tipe Snow Ball
Throwing pada kelas eksperimen I efektif untuk mencapai target kemampuan pemahaman matematis
siswa,(2) penggunaan model pembelajaran CooperativeIntegrated Reading and Composition (CIRC)
pada kelas eksperimen II tidak efektif untuk mencapai target kemampuan pemahaman matematis siswa.
Berdasarkan uji hipotesis dengan menggunakan uji-tdapatdisimpulkan bahwa,(3) kemampuan
pemahaman matematis siswa yang menggunakan model pembelajaran Snow Ball Throwing lebih baik
secara signifikan dari pada yang menggunakan model pembelajaran Cooperative Integrated Reading and
Composition (CIRC). Dari hasil penelitian penggunaan model pembelajaran Snow Ball Throwinglebih di
utamakan dari pada penggunaan media pembelajaran model pembelajaran Cooperative Integrated
Reading and Composition (CIRC) untuk meningkatkan kemampuan pemahaman matematis siswa.
How to Cite
Most read articles by the same author(s)
- Farid Gunadi, Hannan Citra Pertiwi, Mochammad Taufan, ANALISIS PERANDINGAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA BERDASARKAN MOTIVASI SISWA DIMASA PANDEMI COVID-19 , Prosiding Seminar Nasional Matematika dan Sains: 2021: Prosiding Seminar Nasional Matematika dan Sains
- Anisa widya Ningsi, Rosyadi Rosyadi, Farid Gunadi, PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN INQUIRY TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH SISWA PADA MATERI TRIGONOMETRI , Prosiding Seminar Nasional Matematika dan Sains: 2019: Prosiding Seminar Nasional Matematika dan Sains
- Wulan Indri Puspita, Runisah, Luthfiyati Nurafifah, PERBEDAAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA BERDASARKAN STRATEGI PEMBELAJARAN INDEX CARD MATCH DENGAN GIVING QUESTION AND GETTING ANSWER PADA MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK PAIR SHARE (TPS) , Prosiding Seminar Nasional Matematika dan Sains: 2019: Prosiding Seminar Nasional Matematika dan Sains
- Farid Gunadi, Siti Nur Hasanah, Diki Mulyana, KETERAMPILAN MENGAJAR GURU DAN MINAT BELAJAR SISWA MATEMATIKA DI MASA PEMBELAJARAN DARING , Prosiding Seminar Nasional Matematika dan Sains: 2021: Prosiding Seminar Nasional Matematika dan Sains
- Denni Ismunandar, Farid Gunadi, Mochamad Taufan, DESAIN PEMBUATAN BUKU AJAR BERMUATAN KARAKTER KREATIF KELAS X , Prosiding Seminar Nasional Matematika dan Sains: 2019: Prosiding Seminar Nasional Matematika dan Sains
- Siti Khodijah, Runisah, Mellawaty, PERBEDAAN KEMAMPUAN REPRESENTASI MATEMATIS ANTARA SISWA YANG MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN OPEN ENDED DAN MODEL PEMBELAJARAN MEANS ENDS ANALYSIS DITINJAU DARI TINGKAT SELF CONFIDENCE , Prosiding Seminar Nasional Matematika dan Sains: 2019: Prosiding Seminar Nasional Matematika dan Sains
- Aulya Adibba, Farid Gunadi, ASPEK KEBUTUHAN PENGEMBANGAN MEDIA ANDROID (XPLOREMATH) PADA PEMBELAJARAN MATERI SISTEM PERSAMAAN LINEAR TIGA VARIABEL , Prosiding Seminar Nasional Matematika dan Sains: Vol. 7 No. 1 (2025): Prosiding Seminar Nasional Matematika dan Sains
- Siti Rohana, Siti Nurhayani, Muhammad Sahlan, Wiwit Damayanti Lestari, Farid Gunadi, INTEGRASI AI PADA DESAIN VIDEO PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING , Prosiding Seminar Nasional Matematika dan Sains: Vol. 7 No. 1 (2025): Prosiding Seminar Nasional Matematika dan Sains